Header Ads

Manfaatkan Botol Bekas Minuman Jadi Kreasi yang Bagus dan Bermanfaat Seterti Ini

Botol bekas biasanya dibuang begitu saja. Atau dikumpulkan dan di jual ke pengepul. sekarang yok coba manfaatkan sebagian yang bisa kamu gunakan untuk bahan bahan peralatan rumah tanggamu. Lumayan selain menghemat biaya karena tak perlu membeli barang tersebut namun juga telihat lebih indah loh!

1. Biasanya diginakan buat vas bunga di rumah

 Vas bunga ini unik, tak perlu di cat hanya di tempel kertas majalah saja jadi unik dan cantikkan
.
Vas bunga yang ini butuh modal sedikit lebih dari yang tadi. Butuh kain yang teksturnya kasar dan digulung gulung jadi seperti bunga, dan botolnya dililit tali.
Ini juga bagus jadi vas bunga yang tergantu, tapi hati-hati pastikan bahwa telah terikat kuat. Sebab bahaya jika terjatuh dan mengenai orang lain.

2. Lampu dan penerang

 Bisa jadi tempat lilin disaat mati lampu nih.
 Bisa dijadikan lampu tidur juga nih dengan penutup rotam menambah manis lampu ini.
 Lampu hias yang di tempeli manik manik transparandan ditambah lampu kecil masuk menjadikan lampu menjadi menarik dan terkesan mewah.
 Bisa di jadikan pengganti lilin ketika mati lampu. Dirumahku bilang lampu beginian lampu semprong namanya. Dengan cara diisi bahan bakar seperti minyak tanah, sumbu dan penutup botol.
Tempat lampu seperti ini suh bagus. Tapu hati - hati dalam  pemasangannya. Khawatir ada pecahan kaca yang belom sempurnah halus.

3. Tempat rak

 Wah ini bagus nih bisa jadi rak sepati atau apapun ini. semaga tidak tersenggol orang Karena sepertinya sangat rentan tersenggol

4. Tempat makanan burung

 5. Tempat makanan manusia seperti jajanan kecil

 6. Sebagai bingkai foto dan di pajang di depan tuang tamu.



Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.